2 Cara Mudah Reset BlackBerry saat Error

2 Cara Mudah Reset BlackBerry saat Error - Selamat Sejahtera Untuk Sahabat, Pada saat ini anda telah memebaca sebuah artikel yang berjudul 2 Cara Mudah Reset BlackBerry saat Error, Kami telah mendapatkan informasi yang sangat penting dan asli untuk memberikan sebuah informasi ini kepada anda, Semoga isi postingan Artikel Smartphone, yang telah kami tulis dibawah sini dapat anda pahami. baiklah, Silahkan Dibaca.

Judul : 2 Cara Mudah Reset BlackBerry saat Error
link : 2 Cara Mudah Reset BlackBerry saat Error

Baca juga


2 Cara Mudah Reset BlackBerry saat Error

Berikut Cara Mudah Reset BlackBerry saat Error. Silahkan disimak!

Reset BlackBerry sering dilakukan saat perangkat Blackberry mengalami error atau hang. Tujuan reset adalah untuk mengembalikan setting ke pengaturan awal. BlackBerry memang mendukung beberapa fitur multimedia yang lengkap, namun apabila kita kurang paham tentang cara pemakaiannya, BlackBerry yang paling canggih sekalipun seringkali mengalami penurunan kinerja, baik yang dikenal dengan BB lemot hingga error.

Cara mudah untuk reset atau restart BlackBerry pada umumnya dilakukan dengan melepas baterai BlackBerry. Tentu hal ini akan sedikit repot apabila BlackBerry menggunakan softcase atau hardcase untuk menutup cover baterainya. Berikut ini adalah cara mudah reset Blackbery untuk mengembalikan BlackBerry ke setting awal pabrikan.

Ada 2 cara reset BlackBerry, yaitu Soft Reset dan Hard Reset :
Pertama, Soft Reset dilakukan guna penghapusan log atau menghilangkan file-file yang tidak penting pada BlackBerry. Caranya : Tekan tombol “Alt” + “Capslock Kanan” + “Delete”

Kedua, Hard Reset yang dapat dilakukan apabila cara pertama tidak berhasil. Hard Reset dilakukan untuk menghentikan jalannya seluruh aplikasi di BlackBerry. Caranya : Tekan “Alt” + “Capslock Kanan” + “Delete” (Lakukan 2x).

Layar akan blank, kemudian muncul icon jam pasir dan tunggu hingga sistem menjadi normal kembali.
Namun, ada beberapa catatan yang perlu diketahui sebelum melakukan reset pada BlackBerry :

  1. Soft Reset dapat berpengaruh pada Software BlackBerry, yaitu berakibat JVM Error 102 bila terlalu sering dilakukan. Error ini berarti Blackberry akan terus menerus melakukan reset sampai status software kembali normal.
  2. Jangan lakukan Soft Reset saat status Blackberry sedang “Loading”, sebab apabila terlalu sering dilakukan akan muncul error tipe 102 reload software. Itu artinya seluruh data pada Blackberry akan terhapus dan Blackberry tak dapat digunakan sebelum di reload kembali softwarenya.
  3. Hard Reset dapat berpengaruh pada Hardware Blackberry, sehingga jangan terlalu sering melakukan Hard Reset (sehari 2x misalnya).

Demikian beberapa hal yang perlu diketahui tentang 2 Cara Mudah Reset BlackBerry saat Error. Cukup mudah bukan? Semoga bermanfaat.

Baca juga



0 Response to "2 Cara Mudah Reset BlackBerry saat Error"