5 Cara Mengatasi Rambut Rontok Secara Alami, Cepat dan Aman

5 Cara Mengatasi Rambut Rontok Secara Alami, Cepat dan Aman - Selamat Sejahtera Untuk Sahabat, Pada saat ini anda telah memebaca sebuah artikel yang berjudul 5 Cara Mengatasi Rambut Rontok Secara Alami, Cepat dan Aman, Kami telah mendapatkan informasi yang sangat penting dan asli untuk memberikan sebuah informasi ini kepada anda, Semoga isi postingan Artikel Kesehatan, yang telah kami tulis dibawah sini dapat anda pahami. baiklah, Silahkan Dibaca.

Judul : 5 Cara Mengatasi Rambut Rontok Secara Alami, Cepat dan Aman
link : 5 Cara Mengatasi Rambut Rontok Secara Alami, Cepat dan Aman

Baca juga


5 Cara Mengatasi Rambut Rontok Secara Alami, Cepat dan Aman

Berikut Cara Mengatasi Rambut Rontok Secara Alami, Cepat dan Aman, akan saya berikan tips kesehatan kepada kalian mengenai bagaimana cara mengobati atau mengatasi rambut rontok dengan cara yang alami. Bagi kalian yang suka dengan cara mengatasi rambut rontok secara alami dan tradisional silahkan simak tips dibawah ini.


Cara Mengatasi Rambut Rontok - Disini mazinu share berdasarkan apa yang mazinu baca di beberapa media dan dapat saya simpulkan atau terkumpulah tipsnya seperti dibawah ini.

1. Teh Hijau
Teh hijau ini berfungsi untuk meningkatkan pertumbuhan rambut dan mencegah kerontokan, karena mengandung antioksidan yang sangat berguna untuk rambut kita. Caranya yaitu balurkan 2 kantong teh hijau hangat yang sudah diseduh pada kulit kepala dan rambut. Tunggulah selama kurang lebih 1 jam dan kemudian bilaslah.

2. Lidah Buaya
Lidah Buaya itu memiliki kandungan mineral dan vitamin, yang befungsi untuk menebalkan dan juga menyuburkan rambut kalian. Cara menggunakannya yaitu basahi terlebih dulu rambut kalian, tunggu sampai setengah kering, kemudian oleskan daging beserta gel lidah buaya pada kulit kepala dan rambut kalian. Kalian dapat sambil memijit kepala secara perlahan, setelah itu diamkan sekitar 15 menit dan bilas rambut sampai bersih menggunakan air.

3. Kemiri
Ternyata kemiri mempunyai khasiat untuk memperbaiki serta memperkuat rambut kalian. Cara menggunakannya yaitu kemiri ditumbuk kasar dan jangan sampai halus, kemudian sangrai kemiri tersebut. Setelah disangrai barulah kemiri ditumbuk hingga halus sampai mengeluarkan minyak. Gunakanlah minyak kemiri tersebut untuk creambath. Dan yang terakhir yaitu gunakan shampo untuk membersihkan rambut kalian.

4. Buah alpukat
Kalian dapat membuat pasta dari buah alpukat untuk selanjutnya diusapkan pada rambut kalian. Cara membuat pastanya yaitu hancurkan buah alpukat hingga kental, nah setelah itu baru usapkan pada akar hingga ujung rambut kalian. Diamkan 20 menit lalu bersihkan menggunakan shampo.

5. Yoghurt
Bahan ini cukup efektif untuk mengatasi rambut rontok. Caraya yaitu gunakan yoghurt sbagai masker rambut kalian. Lakukan setiap minggu sekali.

Yah itulah airtikel mengenai 5 Cara Mengatasi Rambut Rontok Secara Alami, Cepat dan Aman yang bisa saya postingkan, Semoga bermanfaat!

Baca juga



0 Response to "5 Cara Mengatasi Rambut Rontok Secara Alami, Cepat dan Aman"