7 Cara Agar Tidak Cepat Pikun (Lupa)

7 Cara Agar Tidak Cepat Pikun (Lupa) - Selamat Sejahtera Untuk Sahabat, Pada saat ini anda telah memebaca sebuah artikel yang berjudul 7 Cara Agar Tidak Cepat Pikun (Lupa), Kami telah mendapatkan informasi yang sangat penting dan asli untuk memberikan sebuah informasi ini kepada anda, Semoga isi postingan Artikel Kesehatan, yang telah kami tulis dibawah sini dapat anda pahami. baiklah, Silahkan Dibaca.

Judul : 7 Cara Agar Tidak Cepat Pikun (Lupa)
link : 7 Cara Agar Tidak Cepat Pikun (Lupa)

Baca juga


7 Cara Agar Tidak Cepat Pikun (Lupa)

Bagi kalian yang masih muda tentunya partisipasi untuk masa tua mendatang harus kita persiapkan sejak kitamasih remaja, guna apa? karena agar kelak kita dimasa lanjut usia tetap dalam keadaan sehat dan tidak mudah lupa atau yang sering disebut dengan penyakit pikun, hehehe. Sebetulnya pikun itu menurut mazinu termasuk kategori penyakit dan penyakit tersebut lebih cenderung menimpa pada orang-orang yang sudah tua. Terus bagai mana solusinya agar tidak cepat pikun? Berikut penjelasannya yang mazinu dapatkan dari berbagai artikel kesehatan.

Agar Tidak Cepat Pikun

  1. Mengkonsumsi aneka jenis makanan yg bermanfaat untuk menutrisi otak kalian
    Makanan tersebut seperti buah blueberry, buah bit, bawang merah, brokoli & pisang. Makanan-makanan tersebut sangat baik untuk menurtisi otak kalian agar tidak cepat pikun atau sering lupa.
  2. Lakukan senam otak
    Senam otak dpt kita lakukan dgn cara melatih otak kita untuk mengingat sesuatu. Seperti menyebutkan 10 teman sekolah kalian yg sangat dekat dgn kalian, menyebutkan 10 judul lagu yg kalian gemari saat ini atau hal-hal lainnya yg bisa kalian tentukan sendiri. Intinya berusaha mengingat ingat sesuatu yg sudah kalian ketahui sebelumnya.
  3. Istirahatkan otak kalian
    Ini dpt dilakukan dgn tidur yg cukup. Tidur berfungsi untuk mengistirahatkan & meregenerasi otak. Shingga ketika bangun, otak kita menjadi fresh & segar kembali.
  4. Minumlah air putih 6 -8 gelas air putih sehari
    Karena air putih dpt membantu seluruh fungsi organ tubuh bekerja lebih optimal. Dalam hal ini fungsi otak kita juga akan berfungsi lebih baik jika kita minum air putih 6 -8 gelas sehari.
  5. Melakukan permainan asah otak
    Permainan asah otak yg dimaksud yaitu mengisi teka-teki silang yg bisa kalian dptkan di toko buku atau surat kabar atau koran.
  6. Merilekskan otak kalian ketika kalian telah berpikir dgn keras & mengalami pusing
    Melakukan aktifitas yg kalian sukai ketika sedang dilkalian stress merupakan cara untuk merilekskan otak kalian.
  7. Berdoa agar tidak Pikun
    Cara yang terakhir merupakan cara yang paling ampuh agar kita tidak cepat pikun, karena apa? dengan kita berdoa kepada Tuhan yang maha esa maka tuhan akan mengabulkan doa kita asal kita yakin dan berusaha agar tidak terkena penyakit pikun.

Yah itulah ke 7 Cara Agar Tidak Cepat Pikun (Lupa) yang bisa saya postingkan hari ini. Semoga bermanfaat untuk kalian, jangan lupa untuk membaca artikel menarik lainnya.

Baca juga



0 Response to "7 Cara Agar Tidak Cepat Pikun (Lupa)"